- Kelas Keterampilan Pelatihan Membuat Hantaran Seperangkat Alat Shalat
- Kelas Bahasa Inggris
- Cooking Class (Kue Nastar)
- Cooking Class Spesial Ramadhan Chocho Vanilla
- pendampingan pengelolaan arsip dinamis di DPMPTSP
- Rapat pemusnahan Arsip
- Kelas Keterampilan [Membuat Tower Snack]
- Cooking Class Edisi Kue Lebaran
- Pelatihan Menghias Parsel Lebaran
- Studi Lapangan dari mahasiswa UKSW
Pelatihan Menghias Parsel Lebaran
Berita Terkait
- Studi Lapangan dari mahasiswa UKSW0
- Kelas Keterampilan “Menghias Keranjang Cantik untuk Lebaran”0
- Cooking Class [Nona Manis]0
- Kunjungan Literasi RA Hasan Munadi0
- Perpustakaan Keliling0
- Layanan Perpustakaan Keliling0
- Wisata Literasi [Kunjungan TK Teladan Dharma Wanita Ungaran]0
- Layanan Perpusling0
- Kelas Keterampilan (Bucket Hijab)0
- Kelas Keterampilan (Bucket Love)0
Berita Populer
- Forum Ruang Ibu Sebagai implementasi Literasi Berbasis Insklusi Sosial
- KELAS BRAILLE DI PERPUSTAKAAN
- [Video] Arsip Film Perjuangan - Palagan Ambarawa
- Rakor Pengawasan Kearsipan oleh Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Prov.Jawa Tengah
- PENDAMPINGAN PENGELOLAAN ARSIP DI PEMERINTAH DESA
- GALERI FOTO PAMERAN
- Rabu Seru Ibu Dan Anak di Perpustakaan
- PERPUSTAKAAN SEBAGAI POROS LITERASI DIGITAL
- [Video] Daya Tarik Wisata Kabupaten Semarang 1
- SEJARAH KABUPATEN SEMARANG

Ungaran, 6 Maret 2025 - Dinas Kearsipan dan Perpustakaan melakukan kegiatan pelatihan menghias parcel lebaran. Kegiatan ini dilaksankan di Lt2 Ruang Baca Peprustakaan. Kelas keterampilan parcel adalah kelas yang mengajarkan teknik menghias dan menata parcel. Dalam kelas pelatihan menghias parcel, peserta akan belajar yaitu Menyiapkan alat dan bahan, Menghias wadah dan Menata parcel. Narasumber dalam pelatihan ini yaitu ibu Ari Kusnandar. Bahan yang digunakan yaitu kardus bekas, kertas kado, slinger/ hiasan sesuai selera, dan plastik kemas. Alat yang digunakan yaitu lem tembak dan gunting. Diharapkan peserta kelas pelatihan mampu menciptakan desain kemasan produk untuk parcel yang bagus.